Sabtu, 18 Agustus 2012
Selamat Idul Fitri
Assalamu'alaikum, Minna-san. :D
Malam ini adalah malam takbiran. Gema takbir mulai membahana, menyerukan kebesaran nama Allah SWT.
Akhirnya, setelah selama sebulan penuh kita semua menjalankan ibadah puasa, besok tiba juga hari kemenangan untuk kita semua. Semoga perjuangan kita menahan lapar, dahaga, juga menahan nafsu dan emosi selama sebulan penuh ini akan membawa berkah.
Sebenarnya, ada rasa tidak rela membiarkan ramadhan berlalu. Sedih. Semoga kita semua masih bisa bertemu lagi dengan ramadhan tahun mendatang. Amiiin.
Untuk itu, saya ingin mengucapkan,
"Minal Aidin wal Faidzin. Taqqobalallahu minna wa minkum. Taqqobal ya karim."
Selamat Idul Fitri 1433 H.
Mohon maaf lahir dan batin.
Regard,
Aglaia
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar